Rangkaian Ujian Nasional SMP Avicenna Jagakarsa

Assalaamualaikum wr. wb

Dear all of my students 9 A and B, Rangkaian ujian untuk meraih kesuksesan pada jenjang SMP akan dimulai pada minggu depan. Adapun jadwal rangkaian ujian adalah sebagai berikut:
  1. 7 s.d. 14 Maret 2016 -- Ujian Akhir Sekolah, untuk berlatih soal UAS Anda dapat mengunjungi url ini 
  2. 15 s.d. 21 Maret 2016 -- Ujian Praktikum, sebagai bahan bacaan yang menunjuang kesuksesan ujian praktikum, Anda dapat mengakses url berikut: asam basa dan kunci determinasi
  3. untuk mempelajari berbagai jenis uji makanan, dapat dilihat pada slide yang ada di alamat ini 
  4. untuk pengamatan mikroskop pada saat ujian praktikum, dapat dipelajari gambar di bawah ini!

  • 28 s.d. 31 Maret 2016 -- Ujian Akhir Sekolah, untuk berlatih soal US, Anda dapat mengunjungi url ini : ini dan ini juga ini
  • 9 s.d. 12 Mei 2016 -- Ujian Nasional, untuk berlatih soal UN silakan Anda belajar dari soal-soal apapun yang kalian punya dan soal-soal dari sekolah.
Adapun per tanggal 9 April s.d. 4 Mei kalian hanya akan belajar mata pelajaran UN di kelas. 

Selamat berjuang, tetap semangat, dan semoga sukses!


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pemanasan Global

Materi PLBJ Kelas 3 SD, Cerita Rosim dan Lagu Sirih Kuning

Pro Kontra Dilakukannya Tubektomi